#PERTANYAAN & JAWABAN
PERTANYAAN & JAWABAN
"Bagaimana sistem penagihan layanan Balian Net?"

Jawaban:Layanan Balian Net merupakan layanan prabayar untuk pelanggan tanpa biaya instalasi dan pascabayar untuk pelanggan dengan biaya instalasi (dengan masa aktif 30 hari)

"Bagaimana cara saya melihat tagihan pemakaian layanan Balian Net?

Jawaban:Pelanggan wajib membayar tagihan yang jatuh tempo pada tanggal 20 setiap bulannya. Sebelum jatuh tempo, kami akan mengirimkan notifikasi tagihan melalui WhatsApp.

"Bagaimana metode pembayaran tagihan layanan Balian Net?"

Jawaban:Metode pembayaran layanan Balian Net dapat dilakukan melalui ATM, mobile banking, indomaret atau alfamart, cash di kantor pelayanan Balian.net dengan menyertakan no virtual account pelanggan yang akan kamu dapat dari notifikasi whatsapp Balian.net

"Bagaimana jika jumlah nominal uang yang ditransfer tidak sesuai dengan jumlah tagihan layanan Balian Net?"

Jawaban:Jika jumlah nominal uang yang ditransfer tidak sesuai dengan tagihan maka pelanggan akan menerima konfirmasi dari Team kami melalui whatsapp

 
Twitter Facebook Facebook